Rabu, 24 September 2014

Yeast













  • Contoh spesies : Saccharomyces cerevisiae
  • Termasuk fungi askomicetes
  • Organisme uniseluler, membentuk hifa yang bukan sebenarnya (pseudohyphae)
  • Umur yeast 30-40 kali pembelahan, selesai pembelahan yeast akan mati
  • Eukariot paling simpel > memudahkan dalam menganalisis sesuatu
  • Genom paling mudah dimanipulasi
  • Lebih kompleks daripada bakteri
  • Pertumbuhan cepat, sehingga tidak harus menunggu lama
  • Mempunyai sistem prosesing untuk ekspresi gen
  • Punya tipe mating a dan α 
  • Yang dimanipulasi pada fase dissection > untuk memisahkan spora haploid

Tidak ada komentar:

Posting Komentar